
Secara geografis Pekon Pardasuka terletak diantara 5°28'40.4"S 104°55'45.0"E dengan koordinat -5.477882,104.929167 dengan luas wilayah 580.1 Ha. Pekon Pardasuka memiliki 12 Dusun/Kampung yang mana wilayah Pekon Pardasuka juga berbatasan langsung dengan 4 Pekon yakni :
Sebelah Utara : Pekon Wargo Mulyo
Sebelah Selatan : Pekon Pardasuka Selatan
Sebelah Barat : Pekon Tanjung Rusia
Sebelah Timur : Pekon Pardasuka Timur